Scroll untuk baca artikel
BeritaHEADLINESUMATERASumatera Barat

Pemko Bukittinggi, Himbau Masyarakat, Lakukan Vaksin Hewan Peliharaan

×

Pemko Bukittinggi, Himbau Masyarakat, Lakukan Vaksin Hewan Peliharaan

Sebarkan artikel ini

Views: 92

BUKITTINGGI, JAPOS.CO – Pemerintah Kota (Pemko) Bukittinggi melalui Dinas Komunikasi dan Informasi menghimbau masyarakat terkait kewaspadaan Rabies, yang lagi maraknya, Sabtu (29/7/2023). Hal tersebut diungkapkan Erwin Umar kepada Japos.co.

Advertisement
scroll kebawah untuk lihat konten

Rabies adalah sering dikenal  penyakit anjing gila, merupakan penyakit yang disebabkan  virus rabies (rhabdovirus) bisa  menyerang otak dan sistem saraf, jika lambat ditangani dapat berakibat fatal (kematian).

Penularan Virus rabies  menular melalui air liur, gigitan atau cakaran dan jilatan pada kulit yang luka oleh hewan yang terinfeksi rabies.

Hewan  beresiko tinggi untuk menularkan rabies umumnya  hewan liar atau hewan peliharaan yang tidak mendapatkan vaksin rabies, seperti anjing, kelelawar, kucing dan kera.

Pencegahan Vaksin rabies untuk hewan peliharaan, bersihkan kandang hewan.

Jaga hewan peliharaan agar tidak terkontaminasi dengan lingkungan luar. Lakukan vaksinasi sebelum berpergian ke tempat kadengan khusus rabies yang tinggi.

Upaya Antisipasi Rabies

Manusia mengalami gejala, otot melemah, kesemutan area gigitan, sakit kepala, demam, mual dan muntah, merasa terancam, kesulitan menelan, produksi air liur berlebih.

Hewan mudah terprovokasi, sensitif, pupil mata membesar, tidak mengenal rasa takut, dan dapat menyerang orang lain, manusia, maupun objek yang bergerak. (Yet)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *