Scroll untuk baca artikel
BeritaHEADLINEJAWAJawa Barat

Ketua PGRI Kota Sukabumi Peduli Guru Honorer

×

Ketua PGRI Kota Sukabumi Peduli Guru Honorer

Sebarkan artikel ini

Views: 158

SUKABUMI, JAPOS.CO – Kepala SMKN2 Saepurohman Udung MPd sekaligus sebagai ketua PGRI,(Persatuan guru republik Indonesia) Kota Sukabumi, memberikan salam kepada seluruh anggota PGRI agar senantiasa dalam keadaan sehat dan berkah.

Advertisement
scroll kebawah untuk lihat konten

Udung membeberkan visi dan misi PGRI yakni berprestasi, berbagi, berbakti. Tentunya guru yang ada di PGRI ini harus berprestasi secara SDM nya. “Di PGRI ini kita senantiasa berbagi,dan berbakti tidak hanya lingkungan PGRI saja tetapi untuk semua masyarakat Kota Sukabumi, sesuai dengan program walikota nyaitu renyah religius nyaman dan sejahtera, tentu untuk mewujudkan ini, kita senantiasa bergandengan dengan dinas pendidikan dan walikota sebagai penasehat PGRI,” terangnya.

Selain itu, Udung mempunyai keinginin besar, bagaimana dengan jumlah anggota PGRI sebanyak 3900, sementara yang sudah mempunyai KTA,  sebanyak 249, yang mana 50% nya adalah guru honorer.

“Ini lah yang saya ingin perjuangkan bagaimana guru honorer yang tergabung di PGRI, segera di angkat menjadi PPPK, minimah SK walikota, supaya Honorer ini punya kesejahteraan yang sama, karena tugas merak sama dengan guru yang udah jadi PNS,” ungkapnya.

“Semoga semua program PGRI bisa berkolaborasi dan di selaraskan dengan program Kota Sukabumi,” pungkas. (ASR)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita

Views: 305 JAKARTA, JAPOS.CO – Penyakit Lupus atau umum dikenal Systemic Lupus Erythematosus merupakan penyakit reumatik autoimun yang menyerang berbagai macam organ dan memiliki berbagai macam gejala. Penyakit ini disebabkan…